Jumat, 08 November 2013

Masalah itu manis

"Jangan katakan pada Allah kalau kita ada masalah, katakan pada masalah kita ada Allah"

Ketika kita ditimpa sebuah masalah, bererti Allah mahu kita lebih dewasa dalam menghadapi hidup ini. Ketika kita ditimpa musibah, bererti Allah ingin kita agar kita mendekat kepadanya. Ketika kita ditimpa kesusahan, bererti Allah telah menyediakan untuk kita kemudahan.
Kerana sesungguhnya disebalik permasalahan ada proses pendewasaan, disebalik musibah ada hikmah, disebalik kesusahan ada kemudahan.

”Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan.” (Al-Insyirah: 5-6)

Ketika permasalahan datang menghampiri, jangan mengeluh dihadapan Maha Pencipta, jangan memberontak akan keputusannya apalagi dengan mengatakan bahawa Allah tidak adil. Namun, mintalah agar kita diberi kesabaran serta ketabahan dalam menghadapinya, diberikan penyelesaian yang terbaik bagi kita, dan selalu mengharap dia memberikan ganjaran pahala untuk kita.
Tanpa malam, bulan purnama takkan indah. Tanpa lapar, nikmat makanan takkan terasa. Tanpa dahaga sejuknya air takkan memberi banyak makna. Begitu juga kemenangan atau kemudahan takkan banyak memberi erti tanpa didahului rintangan masalah kesusahan. Setelah mendung terbitlah cerah.

Tak ada hidup tanpa masalah, kerana masalah adalah sunnah-Nya. Yang kita perlukan hanya dada yang lapang dalam menghadapinya. Jika ketabahan yang kita bina, nikmat masalah akan terasa. Jika keluhan yang sentiasa kita bina sengsara masalah akan selalu bertambah.

Masalah datang untuk kita hadapi, bukan untuk dicaci atau dimaki. Masalah adalah medium dalam proses pendewasaan. Tanpa masalah kita takkan pernah dewasa. Tanpa masalah kita takkan menjadi orang yang luar biasa.

”Jalan yang lurus dan rata takkan pernah menghasilkan pemandu yang hebat. Laut yang tenang takkan pernah menghasilkan pelaut yang cekap. Langit yang cerah takkan pernah menghasilkan juruterbang yang handal.”

Di saat kita mencari solusi dalam suatu masalah, di saat itulah sebuah proses pendewasaan hidup akan bermula. Maka senyumlah mereka yang memiliki masalah dan mengatasi masalah tersebut dengan bijak, iaitu dengan tetap selalu bergantung kepada keputusan Allah yang maha adil setelah tawakal dilakukan.

Subhanallah....


Rahasia perubahan warna langit

wajib dibaca!!
makna dibalik perubahan warna langit ketika waktu shalat tiba.
1. waktu shalat subuh suka perhatiin ngga? kalau waktu selepas subuh apalagi menjelang siang, warna langit itu (kalau cerah) berwatna biru yang diselingi dengan merah (orange) yang dihasilkan oleh sinar mentari yang mau terbit. Dalam islam tidur setelah subuh itu ga boleh gan karena akan ketinggalan rizki. Seperti Sabda Rasulullah, : Ya Allah berikanlah berkah kepada umatku di pagi harinya (HR. Abu Dawud no. 2606, Tirmidzi no. 1212, Ibnu Majah no. 2236, shahih At-Targhiib waTarhiib no, 1693) Selain itu, mengapa kita tidak dibenarkan tidur selepas subuh adalah karana warna biru mempertenagakan kelenjar tyroid. Bila kelenjar tyroid kita lemah seseorang itu akan mengalami masalah kehausan sepanjang hari. Pada Waktu Subuh Alam berada dalam spektrum warna biru muda yang bersamaan dengan frekuensi tiroid yang mempengaruhi sistem metabolisma tubuh. Jadi warna biru muda atau waktu Subuh mempunyai rahasia yang berkaitan dengan rizki dan komunikasi. Mereka yang kerap tertinggal waktu Subuhnya ataupun terlewat secara berulang-ulang kali, lama kelamaan akan menghadapi masalah komunikasi dan rizki. Ini karena tenaga alam yaitu biru muda tidak dapat diserap oleh tiroid yang mesti berlaku dalam keadaan roh dan jasad dalam keadaan tidur dalam arti kata lain lebih baik terjaga daripada tidur. Disini juga dapat kita ambil hikmah untuk solat di awal waktu. Bermulanya saat azan Subuh, tenaga alam pada waktu itu berada pada tahap optimum. Tenaga inilah yang akan diserap oleh tubuh melalui konsep resonansi pada waktu rukuk dan sujud. Jadi mereka yang terlewat Subuhnya sebenar sudah mendapat tenaga yang tidak optimum lagi. 
2. Waktu Sholat Dzuhur Ketika ini warna kuning mendominasi atmosfera. Mengurangi makan pada waktu kuning (siang hari) ialah amalan yang terbaik untuk menjaga supaya pemikiran menjadi kreatif, tajam, dan peka. Ini adalah mengapa kita amat digalakkan untuk melakukan puasa sunah Senin dan Kamis untuk menggurangi beban kerja organ pencernaan. Spektrum warna pada waktu ini bersamaan dengan frekuensi perut dan hati yang berkaitan dengan sistem pencernaan. Warna kuning ini mempunyai rahasia yang berkaitan dengan keceriaan. Jadi mereka yang selalu ketinggalan atau terlewat Zuhurnya berulang- ulang kali dalam hidupnya akan menghadapi masalah di perut dan hilang sifat cerianya. 
3. Waktu Sholat Ashar Kemudian warna alam akan berubah kepada warna orange, yaitu masuknya waktu Ashar di mana spektrum warna pada waktu ini bersamaan dengan frekuensi prostat, uterus, ovarium dan testis yang merangkumi sistem reproduktif. Rahasia warna orange ialah kreativitas. Orang yang kerap tertinggal Asar akan hilang daya kreativitasnya dan lebih malang lagi kalau di waktu Asar dipakai buat tidur.
4. Waktu Sholat Magrib Menjelang waktu Maghrib, alam berubah ke warna merah dan di waktu ini kita kerap dinasihatkan oleh orang-orang tua agar tidak berada di luar rumah. Ini karena spektrum warna pada waktu ini menghampiri frekuensi jin dan iblis (infra-red) dan ini bermakna jin dan iblis pada waktu ini amat bertenaga kerana mereka beresonansi dengan alam. Mereka yang sedang dalam perjalanan juga sebaiknya berhenti dahulu pada waktu ini (solat Maghrib dulu ). Rahasia waktu Maghrib atau warna merah ialah keyakinan, frekuensi otot, saraf dan tulang. Tahukah anda bahwa warna merah yang dipancarkan oleh alam ketika itu mempunyai resonansi yang sama dengan jin dan syaitan. Kita lebih baik untuk berada di dalam rumah pada waktu magrib ini. 
5. Waktu Sholat Isya Apabila masuk waktu Isya, alam berubah ke warna merah dan seterusnya memasuki fasa Kegelapan. Waktu Isya ini menyimpan rahasia ketenteraman dan kedamaian dimana frekuensinya bersamaan dengan sistem kawalan otak. Mereka yang kerap ketinggalan Isyanya akan selalu berada dalam kegelisahan. Alam sekarang berada dalam Kegelapan dan sebetulnya, inilah waktu tidur dalam Islam dimana keseluruhan sistem tubuh berada dalam keadaan relax / istirahat. Subhanallah.... Semoga kita tetap Istiqamah menjalankan sholat 5 waktu. Aamiin (Cantumkan jika ada doa khusus untuk ibu dan juga doa yang lainnya,agar kami para jamaah bisa mengaminkannya) Silahkan Klik Like dan Bagikan di halamanmu agar kamu dan teman-temanmu senantiasa istiqomah dan bisa meningkatkan ketakwaannya kepada ALLAH SWT. Ya ALLAH...


Sabtu, 02 Februari 2013

Dikau rembulan hati


malam ini langit sungguh indah, bukan karena taburan bintangnya atau hiasan gemerlap lampu layang-layang tapi......
karena ada sang rembulan yang tak pernah malu menyapa setiap wajah di bumi yang nan sepi ini.
rembulan itu sungguh mengerti apa yang dimau, dikala bumi terguyur hujan lebat, kunang-kunang bermunculan,
suara jangkrik pun saut-sautan bak suara genderang pernikahan, iapun muncul untuk melengkapi keindahan bumi.
melengkapi kegelisahan sang bintang yang tak mau muncul, menerangi bumi yang gelap membuatnya samar dengan keindahan,
tak pernah lelah menebarkan senyum keindahannya, tak pernah bosen memberikan pencerahan, tak pernah letih bercahaya dikegelapan.

Pun wanita, sudah pantas ia dipuja seperti sang rembulan, ditunggu setiap insan, melengkapi keindahan langit dan bumi,
bersanding dengan sang bintang dilangit nan indah itu. bersenda gurau membuat iri sang mata yang memandang.
duniapun redup......
gelap pun menerpa saat sang rembulan tak lagi mau menampakkan cahayanya
cahayang menyejukkan setiap mata yang memandang,
kau menyempurnakan keindahan dunia,
menyempurnakan setiap senyum kasih yang menatapmu,

Hmmmm....dan kaulah sang rembulan itu, sang rembulan hati,
kau yang pantas dipuja setiap lelaki,
ditunggu ribuan bintang tuk mendampinginya,
kau mampu menyempurnakan hati sang lelaki yang angkuh,
menentramkan keegoisannya, menaklukkan kesombongannya,

rembulan itu penerang hati yang gelap,
penghibur hati yang pilu,
penentram hati yang gundah,

Ya,,,,Kaulah orangnya, dengan kesempurnaan sifatmu,
kau yang kadang manja, kadang cengeng atau malah kadang posesive,
tapi.....
dibalik itu aku tahu kalau kau sungguh perhatian,
lebih dari sekedar pengertian,
kau perempuan tersabar yang aku kenal,
dengan sifatmu yang manja kau justru nampak cute,
dengan sifatmu yang cengeng kau justru lembut tanpa keangkuhan,
dengan sifatmu yang posesive kau justru belajar memahami,

kau memang tidak sempurna karena tak ada yang sempurna,
tapi....
kau datang sebagai penyempurna,

Tuhan,,,
jagalah rembulan itu,
biarkan ia tetap menyala terang,
memberikan keindahan pada tiap insan,
jagalah cahanya agar tidak redup,
jagalah senyumnya agar tidak lenyap,

senyum itu yang menyejukkan hati,
penerang hati lelaki yang sedang gundah,
memberikan lembayung ketegaran sang hati,

rembulan sang peneduh semesta,
wanita sang peneduh hati lelaki,